Penderita Diabetes Masih Aman untuk Konsumsi Pemanis Ini, kata dr Zaidul Akbar

- 20 Agustus 2022, 12:10 WIB
dr. Zaidul Akbar
dr. Zaidul Akbar /Tangkapan layar youtube.com / dr. Zaidul Akbar Official.


PRFMNEWS - Diabetes merupakan penyakit yang disebabkan adanya peningkatan kadar gula darah yang tidak normal dalam tubuh.

Seseorang yang menderita diabetes biasanya akan menimbulkan penyakit berbahaya lainnya, seperti sumbatan pembuluh darah, merusak kinerja ginjal, stroke dan lain-lain.

Maka dari itu, bagi seseorang yang menderita diabetes sangat dianjurkan untuk selalu menjaga pola makan dan pola hidup sehat agar bisa terhindar dari diabetes.

Baca Juga: Minum Rempah Mujarab Ini, Gula Darah Naik Sembuh Kata dr Zaidul Akbar

Seorang dokter sekaligus pendakwah yaitu dr.Zaidul Akbar mengungkapkan bahwa ada pemanis yang sangat aman apabila dikonsumsi bagi penderita diabetes.

Dilansir prfmnews.id dari kanal YouTube dr. Zaidul Akbar Official, dr.Zaidul Akbar mengungkapkan bahwa ada beberapa pemanis yang aman dikonsumsi bagi penderita diabetes.

Menurut dr.Zaidul Akbar pemanis yang aman untuk penderita diabetes yaitu madu.

Baca Juga: Gak Nyangka! 1 Jenis Herbal Ini Ampuh Atasi Kadar Gula Darah yang Tinggi Kata dr. Zaidul Akbar

"Madu itu pemanis terbaik, ya," ujar dr. Zaidul Akbar.

Selain pemanis madu ada pemanis lainnya yang aman untuk penderita diabetes, yaitu gula jawa, gula aren, dan gula kelapa.

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x