4 Tips Kembalikan Energi dengan Cepat saat Lelah, Bengong ada Manfaatnya

- 24 November 2021, 10:29 WIB
Ilustrasi lelah saat bekerja
Ilustrasi lelah saat bekerja /Pixabay/mohamed Hassan

Menurut Ilmuwan di California State University Amerika Serikat, mengungkapkan bahwa orang yang berjalan cepat selama 10 menit akan meningkatkan energi dan akan bertahan selama 2 jam.

Baca Juga: 8 Tips Mudah Atasi Stres yang Bisa Dilakukan Oleh Diri Sendiri

3. Meminum segelas air

Penelitian dari Tufts Universty, Amerika Serikat menyatakan bahwa saat kita mengalami dehidrasi ringan itu bisa membuat kita kehilangan konsentrasi dan suasana hati yang membuat energi terkuras.

Dokter Teitelbaum mengatakan bahwa “Jika kita mengalami dehidrasi, kita tidak dapat secara efisien mendapatkan nutrisi ke jaringan kita atau membuang racun dalam tubuh.”

Dia menyarakan saat merasa lelah untuk meminum air dingin sebanyak 12 ons atau segelas minum ukuran normal dan bisa ditambah dengan lemon.

Baca Juga: Tips untuk Menghilangkan Pegal di Badan Menurut dr Zaidul Akbar

4. Mendengarkan musik latar tanpa lirik

Mendengarkan musik latar tanpa lirik seperti soundtrack sebuah game adalah salah satu untuk meningkatkan energi untuk melakukan aktivitas sacara maksimal.

Menurut penelitian telah menyatakan bahwa musik tanpa lirik bisa membantu untuk fokus, meningkatkan kebahagiaan dan meningkatkan produktivitas.

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x