11 Obat Batuk Alami yang Ampuh Atasi Batuk Membandel dan Bikin Tenggorokan Gak Gatal Lagi

- 22 Desember 2022, 17:20 WIB
Esensi yang diekstrak dari daun thyme yang dicampur dengan ivy dapat membantu meredakan batuk serta bronkitis jangka pendek.
Esensi yang diekstrak dari daun thyme yang dicampur dengan ivy dapat membantu meredakan batuk serta bronkitis jangka pendek. /Pixabay

Selain itu, kamu juga bisa tambahkan madu ke dalam segelas air hangat atau teh, untuk kemudian diminum guna meredakan batuk. Batuk hilang, tenggorokan pun akan terasa lebih nyaman.

2. Nanas

Siapa sangka buah nanas juga dapat menjadi obat batuk alami karena mengandung enzim bromelain. Kandungan bromelain dari enzim proteolytic dan protease ini memiliki sifat anti inflamasi sehingga dapat memecah dahak menggumpal di bagian tenggorokan dan paru-paru.

Namun, perlu diperhatikan bahwa jika dikonsumsi dengan obat antibiotik, enzim bromelain dalam nanas bisa mengurangi keampuhan obat dalam melawan bakteri.

Terdapat dua cara memanfaatkan nanas untuk meredakan batuk, yaitu:

- Mengonsumsi 60 gram potong nanas dalam sehari

- Menjadikan jus dan meminumnya sebanyak 3 kali sehari.

Baca Juga: Kehadiran Penonton di GBK Diharapkan Jadi Penambah Semangat dan Motivasi Pemain Timnas Indonesia di Piala AFF

3. Jahe

Obat batuk alami yang terbilang cukup populer di tengah masyarakat adalah jahe. Jahe memiliki sifat antibakteri dan anti peradangan, sehingga bisa membantu meredakan batuk yang mendera.

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan

Sumber: medicalnewstoday


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x