Jangan Diabaikan, 8 Makanan Ini Berpotensi Merusak Ginjal dengan Cepat, kata dr.Ema

- 5 Oktober 2022, 09:29 WIB
dr Ema Surya Pertiwi
dr Ema Surya Pertiwi /Tangkapan layar Kanal Youtube Emasuperr

Baca Juga: Kebiasaan Mudah Ini Membuat Ginjal Sehat Seketika, No 1 Sering Dilakukan, kata dr. Saddam Ismail

8. Kafein dan taurine

Kafein memang sangat bagus bagi beberapa organ tubuh, salah satunya bagus untuk kesehatan jantung.

Namun apabila minuman kafein dicampur dengan kandungan taurine bisa membuat kinerja jantung bekerja lebih cepat dan meningkatkan kinerja pada organ ginjal.

Jika hal tersebut terus terjadi maka seseorang beresiko terkena gagal ginjal.***

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x