Cara Mudah Deteksi Gula Darah Tinggi di Rumah untuk Cegah Diabetes, Cukup Perhatikan 5 Gejala Tubuh ini

- 2 Juli 2022, 20:30 WIB
5 gejala umum kadar gula darah tinggi, nomor tiga doyan makan tapi berat badan turun.
5 gejala umum kadar gula darah tinggi, nomor tiga doyan makan tapi berat badan turun. /Tangkapan Layar YouTube /Saddam Ismail

“Merasa haus, banyak minum, tetapi hausnya tidak hilang-hilang, itu harus hati-hati bisa jadi ini tanda gula darah Anda tinggi,” ucapnya.

Kondisi ini terjadi sebagai respons otak yang menciptakan rasa haus untuk membuang kelebihan gula darah melalui urine, sehingga terus-menerus buang air kecil, khususnya terjadi pada malam hari.

3. Selalu lapar tapi berat badan turun

Gejala gula darah tinggi juga bisa diketahui jika seseorang mudah lapar padahal baru makan, terlebih diikuti dengan penurunan berat badan drastis dalam waktu relatif singkat.

Kelebihan gula darah yang tidak masuk ke sel akibat gangguan kerja insulin membuat respons otak seolah-olah merasa tubuh orang ini kekurangan energi.

Kondisi itulah yang membuat otak mengirim sinyal lapar untuk memastikan tubuh kembali mendapat asupan makanan, padahal kadar gula darah sudah menumpuk.

“Gula darah berlebih membuat orang sering kencing, akhirnya terbuang lewat urine. Karena sel dan jaringan tidak dapat asupan gula darah jadi ambil di cadangan lemak,” jelasnya.

“Makanya orang banyak makan tapi jadi kurus. Tubuh akan memecah simpanan lemak dan otot sehingga menurunkan berat badan bisa drastis,” imbuhnya.

Baca Juga: Pemutihan Pajak Telah Dimulai, Simak Biaya, Ketentuan dan Cara untuk Balik Nama Kendaraan

4. Mulut kering

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah