10 Cara Cegah Luka Kaki Susah Sembuh, Pasien Diabetes Gula Darah Tinggi Wajib Taati, Kurangi Risiko Amputasi

- 23 Juni 2022, 16:40 WIB
Cara Cegah Luka Kaki Susah Sembuh, Pasien Diabetes Gula Darah Tinggi dari dr. Ema Surya Pertiwi
Cara Cegah Luka Kaki Susah Sembuh, Pasien Diabetes Gula Darah Tinggi dari dr. Ema Surya Pertiwi //Youtube/Emasuperr

Jika kulit kaki sering terasa kering, maka gunakanlah pelembab untuk melumasi bagian kulit tersebut agar tak mudah lecet dan luka.

Namun, jangan dioleskan di antara jari-jari kaki karena bisa meningkatkan risiko munculnya jamur.

9. Perhatikan cara potong kuku

Pastikan kuku kaki dipotong dengan lurus, jangan pinggir-pinggirnya ikut dipotong. Karena bisa meningkatkan risiko luka di area pinggir jari kaki sehingga bisa memicu borok di area tersebut.

Baca Juga: Dampak yang Terjadi Jika Luka dan Infeksi Kaki Penderita Diabetes Semakin Parah

10. Hindari pakai sandal terapi

Penggunaan sandal terapi dengan tonjolan-tonjolan relatif tajam bisa meningkatkan risiko luka, bahkan infeksi yang tidak disadari pada kaki penderita diabetes.

Dokter Ema Surya Pertiwi mengimbau pasien diabetes agar jangan lupa memeriksakan kaki secara teratur setiap hari.

Catat segala perubahannya dan jangan malu untuk konsultasi ke dokter jika ada yang tidak nyaman di area kaki.***

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x