Dari Kadiv Propam hingga Jadi Tersangka Pembunuhan, Inilah Jabatan Mentereng yang Pernah Dijabat Ferdy Sambo

28 Agustus 2022, 15:30 WIB
Daftar jabatan Ferdy Sambo di tubuh Polri. /ANTARA

PRFMNEWS - Pemberhentian dengan dengan Tidak Terhormat (PDTH) Ferdy Sambo oleh Sidang Komisi Etik Profesi Polri (KEPP), sepertinya menjadi akhir dari perjalanan karir suami dari Putri Candrawathi itu.

Mantan Kadiv Propam Polri ini dinyatakan telah melakukan pelanggaran berat terkait kasus kematian Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir J.

Ferdy Sambo sebelumnya diketahui memiliki karier yang cukup mentereng di Polri sebelum terlibat kasus kematian Brigadir J.

Baca Juga: Solusi Masalah Ginjal, Otak dan Jantung dengan Minuman Herbal yang Satu Ini, dr. Zaidul Akbar: Bersih Semua

Sambo merupakan lulusan dari Akademi Kepolisian (Akpol) pada 1994 bahkan sudah menyandang dua bintang di pundaknya pada 2020, saat usianya 47 tahun.

Berikut ini adalah beberapa jabatan yang pernah diemban oleh Ferdy Sambo sebelum menjadi tersangka atas kasusu pembunuhan terhadap Brigadir J.

- Pama Lemdiklat Polri (1994–1995).

- Pamapta C Polres Metro Jakarta Timur (1995).

- Katim Tekab Polres Metro Jakarta Timur (1995–1997).

Baca Juga: Perhatikan Tanda Bahaya Setelah Minum Obat Diabetes, Ciri-Cirinya Diungkap dr. Cahyo

- Kanit Resintel Polsek Metro Pasar Rebo Polres Metro Jakarta Timur (1997).

- Kanit Resintel Polsek Metro Cakung Polres Metro Jakarta Timur (1997–1999).

- Wakapolsek Metro Matraman Polres Metro Jakarta Timur (1999–2001).

- Wakasat Reskrim Polres Metro Jakarta Timur (2001–2003).

- Kasat Reskrim Polres Bogor Polda Jabar (2003–2004).

Baca Juga: Pengemudi Mobil Mewah Tewas Terbakar Akibat Kecelakaan di Puncak Bogor

- Kanit IV Satops I Dit Reskrim Polda Jabar (2004–2005).

- Kasubbag Reskrim Polwil Bogor (2005–2007).

- Wakapolres Sumedang Polda Jabar (2007–2008).

- Kasiaga Ops BiroOps Polda Metro Jaya (2008–2009).

- Kasat V Ranmor Dit Reskrimum Polda Metro Jaya (2009–2010).

- Kasat Reskrim Polres Metro Jakarta Barat (2010–2012).

- Kapolres Purbalingga (2012–2013).

Baca Juga: Dada Rosada Bebas, Sekda Kota Bandung: Program Dada Rosada Masih Dijalankan Pemkot Bandung

- Kapolres Brebes (2013–2015).

- Wadirreskrimum Polda Metro Jaya (2015–2016).

- Kasubdit IV Dittipidum Bareskrim Polri (2016).

- Kasubdit III Dittipidum Bareskrim Polri (2016–2018).

- Koorspripim Polri (2018–2019).

Baca Juga: Bikin Jerawat Timbul Selamanya, Sebaiknya Mulai Sekarang Kurangi Konsumsi 7 Jenis Makanan Ini

- Dirtipidum Bareskrim Polri (2019–2020).

- Kadiv Propam Polri (2020–2022).

- Pati Yanma Polri (2022).***

Editor: Indra Kurniawan

Sumber: PMJ News

Tags

Terkini

Terpopuler