2 Jenis Makanan yang Menurunkan Kolesterol Secara Alami, Kata dr Ema Surya Pertiwi

- 1 Desember 2022, 19:00 WIB
Ilustrasi asam jawa, salah satu jenis makanan yang bisa turunkan kolesterol secara alami.
Ilustrasi asam jawa, salah satu jenis makanan yang bisa turunkan kolesterol secara alami. /Pixabay / dk_golf_101

“Penumpukan kolesterol dapat menyebabkan plak di pembuluh darah,” tutur dr Ema, dikutip prfmnews.id Kamis, 1 Desember 2022.

Menurut dr Ema, mencegah kolesterol yang jika terjadi akan menyebabkan plak di pembuluh darah ternyata gampang sekali.

Anda hanya perlu mengetahui 2 makanan yang ampuh menyembuhkan kolesterol secara alami dan cepat.

Adapun 2 makanan untuk menurunkan kolesterol yaitu sebagai berikut:

Baca Juga: Kemnaker Berikan Waktu Hingga 7 Desember 2022 untuk Penetapan UMK 2023, Simak Alur Lengkapnya

1. Asam jawa.

Terdengar asing karena asam jawa biasanya dijadikan penyedap atau bahan-bahan untuk rujak, tetapi asam jawa ternyata sangat bermanfaat juga untuk menyembuhkan kolesterol secara alami.

“Tamarindus indica (asam jawa) itu mempunyai efek Farmokologis dimana pektin dari tamarindus indica punya anti oksidan yang dapat menurunkan kadar kolesterol dan trigliserida,” ucap dr Ema.

2. Bawang merah.

Bawang merah selain dikenal sebagai bumbu dapur dan penyedap masakan, juga bisa bermanfaat untuk menurunkan kolesterol.

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x