10 Tips Dapat Menjaga Kesehatan dan Fungsi Ginjal, Nomor 3 Mudah untuk Dilakukan kata dr Ema Surya Pertiwi

- 3 Juli 2022, 14:41 WIB
10 tips jaga kesehatan gungsi ginjal menurut dr. Ema Surya Pertiwi.
10 tips jaga kesehatan gungsi ginjal menurut dr. Ema Surya Pertiwi. /Tangkapan Layar/YouTube/emasuperr/

PRFMNEWS- Ginjal adalah salah satu organ tubuh yang harus dilindungi, karena fungsi ginjal untuk tubuh sangat penting untuk kesehatan.

Fungsi ginjal sendiri adalah sebagai pembersih darah dari senyawa racun pada tubuh sebelum akhirnya dialirkan ke saluran tubuh, segala hal yang perlu dikeluarkan melalui urin.

Healthy vlogger yang juga seorang dokter, dr. Ema Surya Pertiwi membagikan tips untuk menjaga kesehatan ginjal.

Seperti yang dilansir prfmnews.id pada Minggu 3 Juli 2022 melalui kanal Youtube Emasuperr, berikut ini adalah 10 tips yang dr. Ema bagikan untuk menjaga kesehatan ginjal.

Baca Juga: Bahan dan Resep Alami Turunkan Kolesterol saat Idul Adha ala dr Zaidul Akbar

1. Perhatikan zat yang masuk dalam tubuh

Menjaga kesehatan ginjal harus diperhatikan pola makan, karena zat yang masuk belum tentu dibutuhkan oleh tubuh.

Seperti diketahui ada banyak sekali zat-zat atau jenis makanan yang tidak disadari tidak dapat diserap oleh tubuh, sehingga harus dikeluarkan melalui ginjal dalam bentuk urine.

2. Jangan menahan kencing terlalu lama

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan

Sumber: YouTube Emasuperr


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x