Berikut Dua Orang yang Tidak Diampuni Pada Malam Nisfu Syaban

- 17 Maret 2022, 06:00 WIB
Ustadz Abdul Somad
Ustadz Abdul Somad /Tangkap layar YouTube.com/DAKWAH SANG DA’I

Ustad Abdul Somad meminta agar manusia yang masih melakukan hal-hal musyrik serta syirik sebaiknya berhenti dan lakukan taubat nasuha menjelang malam Nisfu Sya’ban ini.

“Bukan hanya menjelang malam Nisfu Sya’ban saja, kapan saja berhenti berbuat dosa, sholat sunnah taubat, mandi taubat, banyak beristighfar, minta ampun kepada Allah” kata Ustad Abdul Somad seperti dikutip prfmnews.id.

2. Orang yang Belum Berdamai dengan Musuh atau Kerabat

Selanjutnya orang yang tidak dikabulkan do’anya atau tidak diperhatikan Allah SWT di malam Nisfu Syaban adalah orang yang belum berdamai dengan musuh, kerabat, tetangga atau siapapun.

Baca Juga: Selain Indra Kenz-Doni Salmanan, Beredar 32 Nama Diduga Afiliator Binary Option, Berpotensi Dipanggil Polisi

Tidak boleh mendiamkan, memusuhi, berkelahi dan lain sebagainya, oleh sebab itu ciptakan kedamaian, karena damai itu indah.***

 

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan

Sumber: YouTube Taman Surga


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x