Komplotan Perampok Nasabah Bank Diringkus Polisi, Beraksi di Bandung dan Sempat Gasak Rp500 Juta

- 15 Desember 2020, 17:18 WIB
Ilustrasi Perampokan.
Ilustrasi Perampokan. /PRFM

PRFMNEWS - Polrestabes Bandung berhasil meringkus komplotan perampok spesialis nasabah bank. Dua orang dari komplotan itu berhasil diamankan dan sudah ditetapkan sebagai tersangka.

Kapolrestabes Bandung Kombes Pol. Ulung Sampurna Jaya mengungkapkan, komplotan perampok asal Palembang ini pernah beraksi di kawasan Cijagra, Kecamatan Lengkong, Kota Bandung pada 27 November 2020 silam.

Dalam aksinya tersebut, komplotan perampok ini berhasil menggasak uang senilai Rp500 juta dari seorang nasabah Bank Central Asia (BCA) yang baru saja melakukan penarikan uang.

Baca Juga: Rekapitulasi Suara Pilkada 2020 di Jabar Ditargetkan Tuntas Hari Ini

Baca Juga: Polisi Beberkan Skema Bisnis Prostitusi via MiChat di Apartemen Jarrdin, Sehari Bisa Dapat Rp1 Juta

"Korban saat itu mengambil uang di BCA, sebanyak Rp500 juta," jelas Ulung saat konferensi pers di Mapolrestabes Bandung, Selasa 15 Desember 2020.

Komplotan perampok ini sudah menyiapkan aksinya dari jauh-jauh hari. Soalnya, korban sudah mereka awasi sebelumnya akhirnya dipilih sebagai target pencurian.

Komplotan rampok ini bahkan sudah menebar paku di dekat ban kendaraan milik korban.

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x