BPKH dan DT Peduli Kembali Salurkan Ambulans untuk Yayasan dan Ponpes di Banten

- 18 Agustus 2021, 09:07 WIB
 BPKH dan DT Peduli Serahkan Bantuan Ambulans untuk Yayasan dan Ponpes di Banten
BPKH dan DT Peduli Serahkan Bantuan Ambulans untuk Yayasan dan Ponpes di Banten /DT PEDULI

Masih menurut Ruly, kerja sama antara BPKH dengan DT Peduli sudah lama terjalin dengan program yang beragam. Selain penyaluran ambulans, lanjutnya, bentuk kerja sama lainnya pun sudah dilaksnakan dari mulai bantuan kebencanaan, kesehatan, pendidikan, program Ramadan, program Idul Adha, dan sebagainya.

Baca Juga: Pedagang Pasar, Budayawan, hingga Binaan Panti akan Dapat Bansos dari Pemprov Jabar, Sekarang Masih Validasi

“Tentu bagi DT Peduli (bantuan ambulans) ini merupakan beberapa bagian dari kerja sama yang terjalin dengan BPKH. Ini merupakan tambahan kepercayaan BPKH yang harus kami syukuri. Dan kami sangat berterima kasih, semoga kepercayaan ini dapat kami gunakan sebaik-baiknya dan juga bagi yayasan penerima manfaat bisa menjalankan amanah ini bisa memelihara dan menggunakan semaksimal mungkin baik kualitas maupun kuantitas,” tutup Ruli.***

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah