Tarif Tol Cipularang dan Padaleunyi Naik, Jakarta-Bandung Jadi Lebih Mahal, Butuh Saldo E-Toll Berapa?

- 30 Mei 2023, 20:55 WIB
Ilustrasi Tol Cipularang. Tarif Tol Cipularang naik pada Juni 2023.
Ilustrasi Tol Cipularang. Tarif Tol Cipularang naik pada Juni 2023. /Dok. Jasa Marga

Jakarta Bandung keluar di GT Buah Batu Rp 71.500

- Jakarta - Cikampek dan Layang MBZ Terintegrasi (Jakarta IC - Cikampek) Rp 20.000
- Cipularang (SS Dawuan - SS Padalarang) Rp 45.000
- Padaleunyi (SS Padalarang - Buah Batu) Rp 6.500

Sebelumnya, total tarif tol yang dikeluarkan untuk rute ini adalah Rp 69.000.

 

Jakarta - Bandung keluar GT Cileunyi Rp 75.500

- Jakarta - Cikampek dan Layang MBZ Terintegrasi (Jakarta IC - Cikampek) Rp 20.000
- Cipularang (SS Dawuan - SS Padalarang) Rp 45.000
- Padaleunyi (SS Padalarang - Cileunyi) Rp 10.500

Sebelumnya, total tarif tol yang dikeluarkan untuk rute ini adalah Rp 72.500.

Itulah rincian ongkos tol terbaru perjalanan Jakarta – Bandung maupun sebaliknya mulai 5 Juni 2023 saat tarif baru Tol Cipularang dan Padaleunyi resmi berlaku.

Meski telah tahu besaran biaya tol yang dibutuhkan, tak ada salahnya jika siapkan saldo e-toll lebih untuk mengantisipasi hal-hal tak diprediksi agar perjalanan Anda lebih lancar dan nyaman.***

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x