Pemprov Jabar Buka Pendaftaran Magang ke Jepang 2023, Peserta Dapat Uang Saku dan Tunjangan

- 8 Maret 2023, 19:00 WIB
Ilustrasi Jepang. Pemprov Jabar buka program magang kerja ke Jepang.
Ilustrasi Jepang. Pemprov Jabar buka program magang kerja ke Jepang. /Pixabay

12. Pas foto berwarna terbaru ukuran 4x6 sebanyak 6 lembar dan ukuran 3x4 sebanyak 4 lembar.


Selama magang, peserta akan menerima uang saku dan tunjangan setiap bulannya sebagai berikut :

1. Peserta bulan pertama menerima uang saku ¥ 80.000 (di Training Centre)

2. Peserta bulan kedua sampai dengan bulan ke-12 (tahun ke-1) akan menerima tunjangan sekurang-kurangnya ¥ 90.000/bulan.

3. Peserta tahun ke-2 akan menerima tunjangan sekurang-kurangnya ¥ 95.000/bulan.

4. Peserta tahun ke-3 akan menerima tunjangan sekurang-kurangnya ¥ 100.000/bulan.

Baca Juga: Jumlah Penduduk Jepang Diprediksi Turun Drastis di 2060, Penduduk Enggan Punya Anak, Populasi Kian Menua


Bagi Anda yang berminat mendaftar, dapat mengecek lebih rinci terkait persyaratan khusus dan rincian informasi lainnya terkait program ini dengan mengakses link https://bitly.ws/AxTE

Adapun pendaftaran dilakukan secara offline di Gerai Layanan Informasi Kerja (GLIK) Disnakertrans Jabar Jalan Soekarno Hatta No. 532, Kota Bandung.***

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x