Ridwan Kamil Siap Dukung Tasikmalaya Jadi Kota Paling Nyaman Pejalan Kaki se-Indonesia, Tapi Ada Syaratnya

- 18 Oktober 2022, 09:00 WIB
Kawasan Jl. HZ Mustofa dan Jl. Cihideung Kota Tasikmalaya belakangan menjadi 'pangling' dan viral di medsos usai direnovasi.
Kawasan Jl. HZ Mustofa dan Jl. Cihideung Kota Tasikmalaya belakangan menjadi 'pangling' dan viral di medsos usai direnovasi. /Dindin Hidayat/Deskjabar, Kabar-Priangan.com/Asep MS/

"Kalau bisa (pedestrian) diperluas lagi," pinta Ridwan Kamil.

Meski demikian, Kang Emil menuturkan pembangunan kawasan pedestrian yang nyaman juga harus didukung oleh perilaku tertib berlalu lintas masyarakat karena pembangunannya akan berdampak pada perubahan arus lalu lintas.

Baca Juga: Buka Sayembara Usai Diminta Cari Nama Kereta Cepat Jakarta-Bandung oleh Jokowi, Ridwan Kamil: Ada Sunda Pisan

Selain itu, pedagang kaki lima (PKL) harus siap direlokasi ke tempat yang lebih representatif.

"Tinggal diatur perilaku berlalulintasnya saja, dan PKL juga mau diatur," ucapnya.***

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x