Gapeka 2023, Waktu Tempuh 140 Perjalanan Kereta Api Makin Singkat, Ada yang Lebih Cepat 78 Menit

- 10 Mei 2023, 12:40 WIB
Ilustrasi Kereta Api. Gapeka 2023, Waktu Tempuh 140 Perjalanan Kereta Api Makin Singkat
Ilustrasi Kereta Api. Gapeka 2023, Waktu Tempuh 140 Perjalanan Kereta Api Makin Singkat /KAI

2. KA Mutiara Selatan (85), Surabaya Gubeng - Bandung, waktu tempuh sebelumnya 12j 15m, akan menjadi 11j 3m, (lebih cepat 72 menit).

3. KA Mutiara Selatan (86), Bandung - Surabaya Gubeng, waktu tempuh sebelumnya 12j 15m, akan menjadi 11j 8m (lebih cepat 67 menit).

4. KA Mataram (90), Pasar Senen - Solo Balapan, waktu tempuh sebelumnya 9j 6m, akan menjadi 7m 59m (lebih cepat 67 menit).

5. KA Mataram (89), Solo Balapan – Pasar Senen, waktu tempuh sebelumnya 9j 18m, akan menjadi 8j 12m (lebih cepat 66 menit).

6. KA Bima (60), Gambir - Surabaya Gubeng, waktu tempuh sebelumnya 11j 31m, akan menjadi 10j 30m (lebih cepat 61 menit).

7. KA Lodaya (93), Solo Balapan - Bandung, waktu tempuh sebelumnya 8j 59m, akan menjadi 8j 0m (lebih cepat 59 menit).

8. KA Bima (59), Surabaya Gubeng - Gambir, waktu tempuh sebelumnya 11j 35m, akan menjadi 10j 40m (lebih cepat 55 menit).

9. KA Fajar Utama Solo (88), Pasar Senen - Solo Balapan, waktu tempuh sebelumnya 8j 34m, akan menjadi 7j 40m (lebih cepat 54 menit).

10. KA Lodaya (91), Solo Balapan - Bandung, waktu tempuh sebelumnya 8j 50m, akan menjadi 8j 0m (lebih cepat 50 menit).

KAI mengimbau kepada calon pelanggan untuk memperhatikan kembali jadwal perjalanannya. Pasalnya, percepatan waktu tempuh pada hampir semua KA jarak jauh mulai 1 Juni 2023 berimbas pada perubahan jam keberangkatan kereta api.

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x