Daftar Lengkap Kabupaten Kota PPKM Level di Jawa-Bali Periode 21 September - 4 Oktober

- 21 September 2021, 19:35 WIB
Ilustrasi Covid-19. Berikut ini update data terbaru penularan virus corona di Indonesia per hari ini
Ilustrasi Covid-19. Berikut ini update data terbaru penularan virus corona di Indonesia per hari ini /Dok PRFM.


PRFMNEWS - Pemerintah melanjutkan PPKM Jawa-Bali selama dua minggu ke depan, tepatnya periode 21 September hingga 4 Oktober 2021.

Dalam PPKM periode ini, sudah tidak ada lagi daerah yang berstatus PPKM level 4 sehingga menyisakan PPKM level 2 dan 3.

Daerah yang level asesmennya mengalami perbaikan sebanyak tiga kabupaten kota, yaitu Kab Purwakarta dan Kab Cirebon di Jawa Barat (Jabar) serta Kab Brebes di Jawa Tengah dari Level 4 ke Level 3. Sedangkan Kota Banjar di Jabar berubah dari Level 2 ke Level 3.

Baca Juga: Kabar Baik, Sekarang Tidak Ada Lagi Pasien Covid-19 di RSKIA Kota Bandung

PPKM Level 3

Sebanyak 86 daerah di tujuh provinsi, yang menerapkan PPKM Level 3 adalah sebagai berikut:

Banten di Kota Tangerang, Kota Cilegon, Kab Tangerang, Kota Tangerang Selatan, dan Kota Serang.

DKI Jakarta di Kab Administratif Kepulauan Seribu, Kota Administratif Jakarta Barat, Kota Administratif Jakarta Timur, Kota Administratif Jakarta Selatan, Kota Administratif Jakarta Utara, dan Kota Administratif Jakarta Pusat.

Baca Juga: Kronologis Gibran Hilang Misterius di Gunung Guntur, Bukan karena Tertinggal Rombongan

Jabar di Kota Sukabumi, Kota Bogor, Kota Bekasi, Kota Bandung, Kab Tasikmalaya, Kab Purwakarta, Kota Tasikmalaya, Kota Depok, Kota Cimahi, Kota Banjar, Kota Cirebon, Kab Cirebon, Kab Bogor, Kab Bekasi, Kab Bandung Barat, Kab Bandung, dan Kab Sumedang.

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x