Kabar Baik! Sekarang Syarat Domisili untuk Vaksinasi Dihapus

- 25 Juni 2021, 13:11 WIB
Pemkot Bandung Kebut Vaksinasi Guru dan Tenaga Kependidikan
Pemkot Bandung Kebut Vaksinasi Guru dan Tenaga Kependidikan /Dok Humas Kota Bandung

Baca Juga: Pendaftaran BPUM 2021 Kabupaten Bandung Sudah Ditutup, Begini Cara Cari Tahu Terima Bantuan Atau Tidak

"Pemerintah memiliki rencana melakukan percepatan pelaksanaan vaksinasi Covid-19 dengan target vaksinasi 1 juta dosis per hari melalui penyediaan vaksin dan logistik vaksinasi Covid-19 yang memenuhi persyarakat mutu, efikasi, dan keamanan," jelasnya.

Soal ketersediaan vaksin dan logistiknya, menurut dr Maxi, dialokasikan dan didistribusikan pada setiap termin bisa dimanfaatkan untuk vaksinasi dosis 1 dan vaksinasi dosis 2 yang memerlukan dan datang ke lokasi pelayanan vaksinasi Covid-19.

Interval vaksinasi dosis 1 dan 2 adalah 28 hari untuk sinovac, sementara itu 8 hingga 12 minggu untuk vaksin AstraZeneca.

Artinya, tidak perlu menyimpan vaksin untuk dia dosis pada waktu yang bersamaan.

Baca Juga: Tips Jaga Kondisi Psikis di Tengah Pandemi Covid-19, Salah Satunya Jangan Asal Baca Berita

"Kebutuhan vaksin dan logistik vaksinasi Covid-19 disediakan Kementerian Kesehatan sesuai dengan ketentuan yang berlaku," upungkasnya.***

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah