Segera Login eform.bri.co.id/bpum Untuk Cek Penerima BLT UMKM Rp2,4 Juta Gelombang 2

- 17 Desember 2020, 13:28 WIB
Cara cek penerima bantuan BLT UMKM Rp2,4 juta Tahap 2, klik link eform.bri.co.id/bpum.
Cara cek penerima bantuan BLT UMKM Rp2,4 juta Tahap 2, klik link eform.bri.co.id/bpum. /Tangkap layar eform.bri.co.id/

Jika anda penerima BLT Rp2,4 juta, maka akan ada pengumuman yang menyatakan jika anda penerima BLT Rp2,4 juta.

"Nomor eKTP terdaftar sebagai penerima BPUM an*** (dan seterusnya)," isi pernyataan jika anda penerima BLT Rp2,4 juta.

Baca Juga: Pemkot Bandung Gelontorkan Rp144 Miliar untuk Siswa Tidak Mampu

Sementara jika anda bukan atau belum ditetapkan sebagai penerima BLT Rp2,4 juta, maka di layar akan tampil kalimat "Nomor eKTP tidak terdaftar sebagai penerima BPUM".

Apabila nama Anda belum tertera di situs eform BRI tersebut, jangan berkecil hati karena bisa saja data Anda masih diproses oleh pemerintah dan belum didaftarkan datanya ke bank penyalur. Lakukan pengecekan secara berkala untuk mengetahui apakah terdaftar sebagai penerima BLT UMKM.***

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah