Cara Mencegah Kanker dengan Rutin Konsumsi Kulit Buah Ini, Kata dr Ema

- 5 Desember 2022, 14:55 WIB
dr Ema Surya Pertiwi
dr Ema Surya Pertiwi /Tangkapan layar Kanal Youtube Emasuperr


PRFMNEWS - Menyikapi kanker di tubuh, banyak orang yang berobat menghabiskan uang banyak. Namun ada cara yang sangat mudah untuk mencegah penyakit tersebut.

Mengkonsumsi kulit buah ini ternyata sangat bermanfaat bagi mencegah terjadinya kanker, tak perlu menguras uang atau melakukan operasi. Hanya dengan rutin mengkonsumsi makanan alami ini diyakini penyakit tersebut tidak akan menempel di tubuh.

Memakan buah-buahan biasanya sering dilakukan pengirisan agar dibuang kulitnya, padahal kulit buah ini sangat kaya akan manfaat yang salah satunya bisa mencegah terjadinya kanker di tubuh.

Baca Juga: Bagaimana Pola Hidup untuk Penderita Kanker Serviks? Simak Penjelasan dr. Zaidul Akbar Ini

Kebiasaan membuang kulit buah sudah terjadi turun temurun, padahal ada manfaat yang terkandung didalamnya, bukan hanya mencegah kanker tetapi untuk menjaga kesehatan kulit.

Sering mengkonsumsi kulit buah ini, kanker tidak akan mengendap di tubuh dan kesehatan kulit dapat terjaga secara alami tanpa menggunakan zat berbahan kimia.

Dikutip dari youtube @emasuperr, dr Ema memberikan fakta yang menarik untuk dijadikan bahan agar anda sering mengkonsumsi kulit buah ini untuk mencegah kanker.

Baca Juga: Cara Agar Terlihat Awet Muda dengan Konsumsi Biji dan Kulit Buah Ini Kata dr Ema

Menurut dr Ema, kanker di tubuh bisa dicegah dan diatasi dengan sering mengkonsumsi bagian kulit dari buah semangka.

“Kulit buah yang warna putih serta buah semangkanya (daging buah). Jadi buah semanga itu punya kadar antioksidan yang lebih rendah dari pada kulit buah dan bijinya,” tutur dr Ema, dikutip prfmnews.id hari Senin, 5 Desember 2022.

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x