Rutin Minum Obat Diabetes dari Dokter Tapi Gula Darah Tetap Tinggi, Begini Cara Mengatasinya Kata dr. Cahyo

- 26 Juli 2022, 17:26 WIB
ILUSTRASI diabetes.*
ILUSTRASI diabetes.* /pixabay

Baca Juga: Bolehkah Penderita Diabetes Meminum Air Es, Simak Dulu Penjelasan dr Cahyo

Baca Juga: Begini Pola Makan Bagi Penderita Diabetes, Ada Hal yang Perlu Diperhatikan

2. Rutin Konsumsi Buah dan Sayur Setiap Hari

Usahakan paling tidak konsumsi sayur yaitu setengah dari porsi makan Anda setiap hari, serta jangan lupa mengkonsumsi buah-buahan yang rendah akan indeks glikemik dan beban glikemik, contohnya buah pir atau apel.

Mengkonsumsi buah-buahan rendah indeks glikemik maupun beban glikemik, serta rutin makan sayur dapat membantu Anda untuk menurunkan kadar gula darah secara alami.

Baca Juga: Bertemu Yana Mulyana, Ade Rai Bocorkan Tips Hidup Sehat dengan Atur Pola Makan

3. Berolahraga

Olahraga yang terbaik untuk penderita diabetes yaitu adalah berjalan kaki paling tidak 30 menit setiap hari.

Dengan melakukan olahraga ini, diharapkan masa otot akan bertambah dan pembakaran kalori juga bertambah, serta sensitivitas reseptor insulin akan meningkat yang diharapkan dapat menurunkan kadar gula darah.

Baca Juga: Ragam Manfaat Lemon untuk Kesehatan Diungkap Dokter Cahyo, Apa Saja?

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah