Hati-hati! Uang Palsu Mulai Beredar di Punclut

- 13 Juni 2021, 17:45 WIB
Ilustrasi uang palsu yang beredar di Punclut, Bandung
Ilustrasi uang palsu yang beredar di Punclut, Bandung /Dok PRFMNEWS.

PRFMNEWS - Peredaran uang palsu kini memasuki wilayah Punclut, Bandung, Jawa Barat.

Uang palsu juga dilaporkan warga telah beredar di kawasan Lembang, Kabupaten Bandung Barat.

Informasi tentang peredaran uang palsu diterima Redaksi PRFM oleh pedagang makanan di wilayah Punclut.

Baca Juga: Pulih dari Cedera, Deden Natshir Bakal Masuk Daftar Pemain Persib di Piala Wali Kota Solo

Di wilayah Punclut sendiri, peredaran uang palsu yang telah diketahui oleh para pedagang makanan yakni pecahan Rp100 ribu.

 

Seperti yang diunggah pengguna Twitter @aiziz_m, uang palsu pecahan Rp100 ribu yang ditemukan pedagang makanan di Punclut, sekilas terlihat 90 persen mirip.

Kendati demikian terdapat sejumlah kejanggalan pada uang palsu yang beredar di kawasan Punclut. 

Baca Juga: Hoaks Vaksinasi Covid-19 di Pussenif PPI Supratman Bandung

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x