Menkes: Bukan Covid-19, Program Kesehatan Promotif Preventif hingga Berbasis AI Jadi Fokus Pemerintah di 2023

- 1 Desember 2022, 17:00 WIB
Menkes RI Budi Gunadi Sadikin paparkan soal Program Kesehatan Promotif Preventif berbasis Artificial Intelligencen (AI).
Menkes RI Budi Gunadi Sadikin paparkan soal Program Kesehatan Promotif Preventif berbasis Artificial Intelligencen (AI). /Foto: Humas Setkab/Oji/

Keenam, papar Budi, Kemenkes juga fokus mengembangkan program kesehatan yang berbasis bioteknologi hingga kecerdasan buatan.

“Kita juga sudah mulai untuk melakukan prioritas ke program-program kesehatan masa depan berbasis bioteknologi, information technology, artificial intelligence (AI), semua teknologi kesehatan baru kita mulai masuk,” pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x