Ini Bahaya yang Mengancam HP Jika Mengunduh Aplikasi MOD yang Bukan Resmi Developer Kata Kominfo

- 9 April 2022, 07:45 WIB
ILUSTRASI peretas atau hacker.*
ILUSTRASI peretas atau hacker.* /PRFMNEWS

PRFMNEWS – Aplikasi MOD atau aplikasi yang sudah dimodifikasi kerap dijadikan jalan pintas untuk menggunakan aplikasi yang lebih sesuai dengan keinginan.

Menemukan aplikasi MOD juga terbilang mudah karena tersedia di berbagai web.

Sayangnya MOD merupakan aplikasi yang tidak resmi dari developer yang membuatnya.

Baca Juga: Lebih Terjamin, Ini 10 Merek Set Top Box yang Telah Bersertifikat dari Kominfo

Sehingga selain membuat developer ataupun pihak ketiga rugi, MOD juga bisa membahayakan bagi pengunduh.

Dikutip prfmnews.id dari akun resmi Kementerian Kominfo @kemenkominfo berikut bahaya yang mengintai jika mengunduh aplikasi MOD:

Baca Juga: Dilirik Kominfo, Indonesia Berniat Ciptakan Metaverse Versi Lokal

Baca Juga: Ramai Jual Beli di NFT, Kominfo Bakal Pantau Konten yang Langgar Data Pribadi

1. Terserang virus yang bikin smartphone cepat panas dan lemot
2. Muncul banyak iklan mengganggu
3. Baterai smartphone cepat habis
4. Berisiko ter-banned

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x