Hore! Berstandar Internasional, Tol Getaci Penghubung Jabar dan Jateng Mulai Dibangun Tahun ini

- 6 Januari 2022, 12:15 WIB
KemenPUPR Umumkan pemenang lelang proyek Tol Gedebage - Tasik - Cilacap.
KemenPUPR Umumkan pemenang lelang proyek Tol Gedebage - Tasik - Cilacap. /PUPR

 

PRFMNEWS – Pembangunan Tol Gedebage – Tasikmalaya – Cilacap (Tol Getaci) berstandar internasional akan dibangun tahun 2022.

Kabar baik pembangunan Tol Getaci penghubung Jawa Barat (Jabar) dan Jawa Tengah (Jateng) mulai tahun ini disampaikan oleh Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (Kemen PUPR).

Jalan Tol Gedebage – Tasikmalaya – Cilacap (Tol Getaci) oleh Kemen PUPR melalui Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) ini, miliki total panjang 206,65 kilometer dan nilai investasi Rp56 triliun.

Baca Juga: Kalahkan Bali United, Persebaya Goyang Posisi Persib di Klasemen Sementara Liga 1 2021

Baca Juga: Bukan Hanya Bagian Kepala, Atta Juga ingin Transplantasi Brewok Namun Dibatalkan Karena Alasan Mengejutkan ini

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Badan Pengatur Jalan Tol (@pupr_bpjt)

Baca Juga: Tak Main-main! Ini Bukti Kekesalan Ibunda Salsabila pada 3 Oknum TNI usai Tonton Rekonstruksi Tabrakan Nagreg 

Melansir keterangan unggahan Instagram @pupr_bpjt pada Kamis, 6 Januari 2022, BPJT sudah menetapkan perusahaan pemenang lelang untuk pembangunan Jalan Tol Getaci.

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x