Data Warga yang Sudah Disuntik Vaksin Covid-19 Kini Beredar dalam Bentuk Bungkus Gorengan

- 13 November 2021, 10:35 WIB
Data warga yang sudah disuntik vaksin Covid-19 beredar dalam bentuk bungkus gorengan di Bandung, Sabtu 13 November 2021
Data warga yang sudah disuntik vaksin Covid-19 beredar dalam bentuk bungkus gorengan di Bandung, Sabtu 13 November 2021 /Twitter @AdityaJuandita

Melalui bungkus gorengan itu, dapat terlihat data berupa nama lengkap, nomor telepon, serta alamat rumah warga yang telah mengikuti vaksin Covid-19.

Kebocoran data warga yang telah disuntik vaksin Covid-19 dalam bentuk bungkus gorengan ini pun mengundang reaksi netizen.

Mayoritas komentar netizen yaitu terkait kekhwatiran data pribadi warga yang bocor bakal disalahgunakan oleh pihak tak bertanggung jawab.

Baca Juga: Banjir Genangi Rumah Warga di Salah Satu Kelurahan yang Ada di Jakarta Timur

"Di sini apa sih yg ga dijadiin bungkus gorengan? semuanya bisa jadi bungkus gorengan," tulis @ArdiPramudito.

"Identitasnya khawatir disalahgunakan," imbuh @rons_dunggaci.***

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah