Begini Cara Download Sertifikat Vaksin di Laman pedulilindungi.id

- 28 Juli 2021, 15:26 WIB
Ilustrasi Sertifikat Vaksin
Ilustrasi Sertifikat Vaksin /Instagram.com/@pedulilindungi.id


PRFMNEWS - Sertifikat vaksin menjadi salah satu syarat masyarakat untuk melakukan perjalanan jarak jauh selama masa PPKM Level 4 Jawa-Bali.

Bagi Anda yang sudah divaksin, Anda bisa mengunduh sertifikat vaksin Covid-19 melalui laman pedulilindungi.id

Caranya, pertama Anda buka website https://pedulilindungi.id/, lalu klik Login/Register.

Baca Juga: Indonesia Datangkan lagi Vaksin Sinovac Sebanyak 21,2 Juta Dosis

Apabila belum punya akun maka bisa membuat akun baru dengan klik 'Buat akun Peduli Lindungi'

Isi Nama Lengkap, Nomor Ponsel, dan Alamat Email Anda yang aktif. Kemudian klik 'Buat Akun'

Setelah berhasil Login dengan akun Anda, klik menu 'Sertifikat Vaksin' yang berada di pojok kanan atas (ikon NAMA AKUN).

Baca Juga: Pengusaha Dukung Wacana Sertifikat Vaksin Jadi Syarat Masuk Mall untuk Dorong Percepatan Vakasinasi

Baca Juga: Benarkah Sekarang Bikin KTP Harus Punya Sertifikat Vaksin? Cek Faktanya di Sini

Lalu pilih sertifikat vaksin yang akan didownload dengan cara memasukkan NIK Anda. Hal ini agar orang lain tidak bisa mengunduh sertifikat Anda.

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x