KPK Geledah Rumah Mensos Juliari Batubara, Apa Saja yang Diamankan?

- 10 Desember 2020, 15:37 WIB
Mensos Juliari Batubara melambaikan tangan ke arah wartawan usai menemui Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
Mensos Juliari Batubara melambaikan tangan ke arah wartawan usai menemui Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). /Foto: ANTARA/Aditya Pradana Putra

Baca Juga: Rizieq Shibab dan 5 Orang Lainnya Jadi Tersangka Dugaan Pelanggaran Protokol Kesehatan di Petamburan

Selain rumah pribadi, KPK juga telah melakukan penggeledahan di rumah dinas Mensos Juliari Batubara.

Sebelumnya, KPK telah mengamankan sejumlah dokumen dari penggeledahan yang dilakukan di Gedung Kementerian Sosial pada Senin 7 Desember 2020 lalu.

 

KPK juga telah melakukan penggeledahan di rumah Pejabat Pembuatan Komitmen (PPK) Kementerian Sosial, Matheus Joko Santoso dan Adi Wahyono.

Penggeledahan ini dilakukan KPK guna mengembangkan kasus korupsi dana bansos Covid-19 yang menjerat Mensos Juliari Batubara dan sejumlah orang lainnya.***

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah