Bagaimana Cara Memilih Obat Herbal Asli dan Palsu? Simak Penjelasan dr. Zaidul Akbar Berikut ini

- 14 November 2022, 12:45 WIB
Ilustrasi obat herbal.
Ilustrasi obat herbal. /PIXABAY/@six-life

PRFMNEWS – Pada salah satu kesempatan dr. Zaidul Akbar menyampaikan tentang bagaimana cara memilih produk herbal yang tepat.

Memilih produk yang dijadikan untuk pengobatan tentunya tidak bisa sembarangan.

dr. Zaidul Akbar mengatakan, yang paling penting yaitu adalah trust atau kepercayaan.

“Maka kalau kita bicara tentang herbal, yang paling penting dalam hal ini adalah trust. Trust itu maksudnya kepercayaan kita dalam membeli atau mengenali siapa yang menjual obat atau herbal tadi,” ujar dr. Zaidul Akbar seperti dikutip dari kanal YouTube dr. Zaidul Akbar Official.

Baca Juga: Kaesang Curhat di Medsos Naik Batik Air Ke Surabaya Tapi Kopernya Selamat Sampai di Kualanamu

Intinya yaitu kita mengetahui dengan baik siapa yang menjual produk tersebut dan tahu bahwa orang itu mempunyai ilmunya.

Sedangkan jika kita tidak mengetahui dengan jelas terkait siapa yang membuat, siapa yang menjual, dan siapa pemiliknya, maka minimal kita mengetahui bahwa produk herbal tersebut sudah mempunyai izin.

Selanjutnya yaitu bisa saja karena ketidaktahuan kita, hingga tidak menyadari bahwa ada kandungan yang dimasukkan ke dalam produk tersebut yang ternyata tidak baik bagi tubuh.

Baca Juga: Pemuda ini Raih Kesuksesan jadi Petani Jamur Tiram di Kampung Halaman, Usai Tinggalkan Pekerjaan di Jakarta

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x