Asam Urat Bisa Sebabkan 5 Komplikasi Penyakit Ini, Termasuk Kena Mental kata dr. Saddam Ismail

- 15 Agustus 2022, 17:46 WIB
Ilustrasi penyakit asam urat tinggi
Ilustrasi penyakit asam urat tinggi /Pexels/Karolina Grabowska

PRFMNEWS - Penyakit asam urat umumnya terjadi karena seseorang sering mengonsumsi makanan dan minuman dengan zat purin tinggi.

dr. Saddam Ismail mengatakan bahwa seseorang yang menderita penyakit asam urat akan mengalami beberapa komplikasi penyakit berbahaya lainnya.

“Karena kalau asam uratnya berlanjut, hal ini bisa menyebabkan penderitanya mengalami komplikasi maupun masalah kesehatan lainnya,” ujar dr.Saddam Ismail yang dikutip dari YouTube Saddam Ismail.

Baca Juga: Cukup 1 Gelas, Masalah Kolesterol, Asam Urat dan Nyeri Sendi Bisa Teratasi Pakai Ramuan Herbal Ini

Maka dari itu, berikut penyakit-penyakit komplikasi yang disebabkan oleh penyakit asam urat.

1. Batu ginjal

Seseorang yang menderita penyakit asam urat pasti akan mengalami penyakit komplikasi, salah satunya batu ginjal.

Hal tersebut dikarenakan adanya kristal asam urat yang terbentuk di saluran kemih yang terbentuknya batu ginjal.

2. Gagal ginjal

Ketika seseorang menderita penyakit asam urat bisa menyebabkan luka akibat batu ginjal yang akhirnya menyebabkan bekas luka di ginjal dan saluran kemih lainnya.

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x