Jangan Pernah Terlewat! ini Manfaat Rutin Minum Air Putih Menurut dr. Zaidul Akbar

- 9 November 2021, 11:37 WIB
dr. Zaidul Akbar ungkap manfaat rajin minum air putih
dr. Zaidul Akbar ungkap manfaat rajin minum air putih /Tangkapan layar Youtube.com/ dr. Zaidul Akbar Official

PRFMNEWS - Banyak orang yang melalaikan meminum air putih atau air bening. Hal ini sering terjadi karena ketika orang yang sudah beraktifitas atau berolahraga terkadang suka meminum minuman kemasan berasa yang banyak mengandung gula yang sebenarnya tidak baik bagi tubuh.

Ternyata, air putih memiliki manfaat yang luar biasa jika diminum secara rutin. Selain untuk mencegah dehidrasi ternyata air putih juga bisa untuk menetralisir racun di dalam tubuh menurut pakar kesehatan islam dr. Zaidul Akbar.

Meminum air putih ini dapat mendetoks tubuh agar badan kita menjadi sehat dan bugar.

Baca Juga: Kecelakaan Tunggal Truck Terguling di Jalan Soekarno Hatta Bandung, Warga Kompak Bantu Selamatkan Pengemudi

Baca Juga: Sopir Dump Truck Pada Kecelakaan Maut di Tanjakan Sanur Tanjungsari Sumedang Ditetapkan Jadi Tersangka

Bahkan kebiasaan untuk senantiasa minum air putih ini sudah dicontohkan sejak dahulu oleh Nabi Muhammad SAW.

Menurut dr. Zaidul Akbar, dalam satu waktu ketia Nabi Muhammad berpuasa, pada saat berbuka maka dia tidak makan apapun kecuali kurma dan air putih.

Baca Juga: Lihat Warga Buang Sampah dan Bangkai di Pinggir Jalan, Dedi Mulyadi: Setiap Hari Nyampah Tapi Tidak Mau Urus

Baca Juga: Penting! Berikut Batas Kecepatan Kendaraan Berdasarkan UU dan Permenhub

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi

Sumber: YouTube Bisikan.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x