Lebih dari 1,3 Juta Paket Bansos Pemprov Jabar Mulai Disalurkan Hari ini Hingga 14 Hari ke Depan

- 9 Juli 2020, 12:50 WIB
Ilustrasi penyaluran bansos di Jabar
Ilustrasi penyaluran bansos di Jabar //Dok Humas Pemprov Jabar.

Tak hanya itu, Dudi sebut di hari pertama penyaluran bansos ini ditemukan juga persoalan data.

"Masih ada juga persoalan data. Di Kabupaten Subang ada asosiasi pemerintah desa menolak karena datanya ada penurunan angka," ungkapnya.

Ditegaskan Dudi, persoalan data yang terjadi pada penyaluran tahap 1 diharapkan tak terjadi lagi. Pasalnya, untuk pendataan tahap 2 ini pihaknya jauh lebih teliti agar bantuan ini tepat sasaran.

Baca Juga: Begini Pedoman Pelaksanaan Salat Iduladha dan Penyembelihan Hewan Kurban dari MUI Kabupaten Bandung

"Hari ini kepala dinas sosial yang bertanggung jawab atas data akan bertemu dengan Pemkab Subang menangani hal ini," tegasnya.***

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah