Korea Krisis Populasi, Dampak Keterpurukan Ekonomi Membayangi

- 8 Februari 2022, 14:45 WIB
Ilustrasi Korea Selatan.
Ilustrasi Korea Selatan. /pixabay/Chickenonline

Universitas akan didorong untuk melakukan reformasi dengan cara dapat membantu satu sama lain bertahan dan juga berada di garis depan revolusi industri keempat.

Baca Juga: Siswa Korea Semangat Belajar Sampai Mimisan, Begini Penjelasan Ilmiahnya

Sekedar informasi, menurut Dana Populasi PBB tahun 2021, tingkat kesuburan di Korea atau rata-rata jumlah anak yang lahir per wanita adalah 1:1.

Hal tersebut merupakan angka terendah diantara 198 negara yang disurvei.***

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah