9 Pulau Terlarang dan Tak Bisa Dikunjungi di Dunia, Indonesia Termasuk Loh!

- 12 Oktober 2022, 12:30 WIB
Ilustrasi pulau.
Ilustrasi pulau. /Pexels

2. Pulau Surtsey (Islandia)

Pulau terlarang di dunia untuk diinjakkan kakinya adalah Pulau Surtsey. Berada di Islandia, pulau ini baru terbentuk dan muncul di permukaan laut pada sekitar tahun 1963 hingga 1967 akibat erupsi vulkanik.

Setelah kemunculan dan keberadaannya diketahui, UNESCO dengan sigap melakukan deklarasi. Deklarasinya sendiri menyebutkan bahwa Pulau Surtsey adalah warisan dunia dan dilarang untuk dikunjungi.

Pulau tersembunyi di dunia ini pun hanya melarang turis untuk mengunjungi kawasan dari pulau ini. Hanya para ilmuwan saja yang diperkenan untuk memasuki area pulau untuk melakukan riset.

Baca Juga: 10 Negara Terkotor di Dunia, Nomor 7 Negara Terkaya di Dunia

Para ilmuwan ini menjadikan Pulau Surtsey sebagai pulau yang tidak boleh dikunjungi bukan tanpa alasan. Mereka menginginkan agar pembentukan formasi biologi terjaga tanpa campur tangan manusia.

3. Snake Island atau lebih dikenal Pulau Ular (Brasil)

Terletak di lepas pantai Brasil, Pulau Ular merupakan sebuah pulau kecil yang dihuni oleh sekitar 4.000 ular paling mematikan di planet ini. Resiko gigitan ular ini sangat tinggi, sehingga Pemerintah Brasil memutuskan untuk melarang para pengunjung untuk mengunjungi pulau ini.

Meskipun saat ini teknologi sudah maju, namun pemerintah belum berminat untuk merubah pulau dengan nama asli Ilha da Queimada Grande ini menjadi pulau berpenghuni. Jadi, hingga saat ini pulau ini masih kosong tanpa penghuni.

Baca Juga: 10 Hacker Paling Terkenal dan Berbahaya di Dunia Selain Bjorka

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x