GEMA Keadilan Kutuk Aksi Terorisme di Polsek Astana Anyar, Ajak Pemuda Wujudkan Islam Rahmatan Lil Alamin

- 7 Desember 2022, 17:40 WIB
Tim Inafis Polda Jabar melakukan olah TKP usai peristiwa bom bunuh diri di Polsek Astana Anyar, Kota Bandung, Jawa Barat.
Tim Inafis Polda Jabar melakukan olah TKP usai peristiwa bom bunuh diri di Polsek Astana Anyar, Kota Bandung, Jawa Barat. /ANTARA FOTO/Novrian Arbi/aww./

Baca Juga: K-Drama Lovers Wajib Coba! Mojiso ‘Soju Halal’ Asal Bandung,Beneran Bebas Alkohol?

Ia melanjutkan, “Agar tidak terjebak ekstremisme, maka kita perlu belajar memahami agama secara komprehensif sehingga mewujud dalam perilaku yang mencerminkan rahmatan lil ‘alamin.”

“GEMA Keadilan siap mencegah ekstremisme dan terorisme dengan mengajak semua pihak, terutama para pemuda untuk bersama-sama belajar memahami agama secara komprehensif dan mewujudkan islam rahmatan lil’alamin dalam kehidupan pribadi, bermasyarakat, berbangsa dan bernegara,” pungkas Indra.***

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x