Ini Daftar SD di Kota Bandung yang Masih Minim Pendaftar, PPDB akan Dibuka Lagi untuk Penuhi Kuota

- 13 Juli 2022, 18:15 WIB
Ilustrasi siswa SD.
Ilustrasi siswa SD. /HUMAS BANDUNG

Berikut beberapa SD di Kota Bandung yang jumlah pendaftarnya dan yang lolos seleksi zonasi masih minim dikutip dari laman ppdb.bandung.go.id:

- SDN 206 Putraco Indah
Kuota: 55
Pendaftar: 2
Lolos seleksi: 2

Baca Juga: Soal Dugaan Surat 'Titip Siswa' PPDB, Ini Kata Kadisdik Jabar dan Ketua DPRD Kota Bandung

- SDN 010 Cidadap
Kuota: 56
Pendaftar: 6
Lolos seleksi: 6

- SDN 217 Sarijadi
Kuota: 27
Pendaftar: 6
Lolos seleksi: 7

- SDN 176 Cilandak
Kuota: 47
Pendaftar: 9
Lolos seleksi: 9

- SDN 157 Sukaraja
Kuota: 28
Pendaftar: 5
Lolos seleksi: 10

- SDN 088 Embong
Kuota: 56
Pendaftar: 18
Lolos seleksi: 18

- SDN 177 Cipedes
Kuota: 48
Pendaftar: 20
Lolos seleksi: 20

Terkait kapan tanggal pembukaan ulang PPDB online Kota Bandung, Edy mengaku akan mengoordinasikan terlebih dahulu dengan tim di aplikasi sistem.***

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah