DPRD Minta Disdik Ungkap Nama Sekolah yang Sudah Boleh PTM 100 Persen Agar Tak Ada Pelanggaran

- 10 Januari 2022, 13:45 WIB
Pelaksanaan PTM 100 persen di SMPN 43 Kota Bandung hari ini Senin, 10 Januari 2022.
Pelaksanaan PTM 100 persen di SMPN 43 Kota Bandung hari ini Senin, 10 Januari 2022. /Diskominfo Kota Bandung

Baca Juga: Hari ini Hari Pertama PTM, Lalin di Cimahi dan Bandung Barat Lebih Ramai dari Biasanya

Kelompok simulasi 1, sebanyak 330 sekolah di Kota Bandung bakal menjalankan PTM dengan jumlah 100 persen mulai 10 Januari 2022.

Sementara kelompok simulasi 2, sebanyak 1.677 sekolah di Kota Bandung akan menjalankan simulasi PTM Terbatas dengan keterlibatan siswa maksimal 75 persen.

Menyusul kelompok simulasi 3, sebanyak 632 sekolah akan menjalankan PTM Terbatas dengan kapasitas maksimal 50 persen.

Baca Juga: Egy Maulana Vikri Perlihatkan Lagi Kedekatan Dirinya dengan Adiba

Sisanya masuk ke kelompok simulasi 4 (satuan pendidikan yang belum menjalankan PTM Terbatas) dengan kapasitas siswa maksimal 25 persen.***

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x