PUPR: Target Pembangunan 16 Jalan Tol Baru di Indonesia Rampung Tahun ini, Termasuk Tol Cisumdawu Seksi 2-6

- 8 Juni 2022, 09:45 WIB
Proyek pembangunan Tol Cisumdawu.
Proyek pembangunan Tol Cisumdawu. /RIFKI ABDUL FAHMI/PRFM

Baca Juga: Pengunaan Sepeda Motor Listrik Makin Marak, Polisi Sosialisasikan Aturan Menggunakan Kendaraan Listrik

Berikut daftar 16 jalan tol baru di Indonesia yang ditargetkan dapat diresmikan hingga akhir 2022:

Jalan tol : Lubuk Linggau-Curup-Bengkulu
Seksi : Bengkulu-Taba Penanjung
Panjang: 16,7 km.

Jalan tol: Cibitung-Cilincing
Seksi: Seksi 2-3 (Telaga Asih-Tarumajaya)
Panjang: 24,65 km

Jalan tol: Serpong-Cinere
Seksi: Seksi 2 (Pamulang-Limo)
Panjang: 3,6 km

Jalan tol: Cinere-Jagorawi
Seksi: Seksi 3 (Limo-Kukusan)
Panjang: 5,5 km

Jalan tol: Bekasi-Cawang-Kampung Melayu
Seksi: Seksi 1A, 2A, dan 2A-Ujung
Panjang: 6,6 km

Baca Juga: STOP 2 Kebiasaan ini Jika Tidak Mau Ginjal Tergerus, dr. Zaidul Akbar Bilang Salah Satunya Saat Makan

Jalan tol: Serpong-Balaraja
Seksi: Seksi 1A
Panjang: 5,2 km

Jalan tol: Jakarta-Cikampek II Selatan
Seksi: Paket 3 (Kutanegara-Sadang)
Panjang: 8,5 km

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x