Tips Mencegah Diabetes Dibeberkan Dokter Saddam Ismail

- 10 Agustus 2022, 16:00 WIB
Ilustrasi, tips cegah diabetes dari dokter Saddam Ismail.
Ilustrasi, tips cegah diabetes dari dokter Saddam Ismail. /Tangkapan layar youtube.com / Saddam Ismail.

PRFMNEWS - Diabetes melitus merupakan penyakit gula darah tinggi yang bisa menyerang siapa saja.

Cara terbaik untuk kita tidak terkena diabetes mellitus adalah mencegah, karena seperti pepatah yang bilang lebih baik mencegah daripada mengobati.

Kali ini Dokter Saddam Ismail membeberkan bagaimana caranya agar kita semua terhindar dari penyakit diabetes melitus :

Baca Juga: Profil Paul Munster yang Disebut-sebut Layak Jadi Pelatih Persib Bandung Gantikan Robert Alberts

1. Menjaga berat badan ideal

Cara ini adalah dengan kita tetap menjaga berat badannya tidak berebihan dan agar badan kita tidak obesitas.

Mengapa seperti itu? Karena orang dengan obesitas itu merupakan faktor resiko terkena diabetes mellitus. Orang obesitas itu memungkinkan untuk terjadi resisteni insulin.

2. Makan dengan gizi yang seimbang

Bagi anda yang masih suka makan makanan kemasan atau cepat saji, makanan asin, kue-kue yang terlalu manis, permen, dan makanan tidak sehat lainnya.

Nah sebaiknya anda hindari semua itu untuk mencegah supaya tidak terkena diabetes mellitus.

Paling tidak konsumsinya jangan terlalu berlebihan, dan jika anda mengkosumsi karbohidrat, pilihkah karbohidrat kompleks seperti roti gandum, beras merah, untuk protein bisa ikan, dan putih telur.

Baca Juga: Kejiwaan Istri Ferdy Sambo Disebut Belum Stabil, Butuh Pertolongan Psikiater

3. Perhatikan asupan karbohidrat

Asupan karbohidrat harus diperhatikan, pilihlah karbohidrat yang kompleks atau anda bisa mengkonsumsi makanan dengan indeks glikemiks yang rendah.

Nah indeks glikemiks rendah memungkinkan anda merasa kenyang, dan gula darah tidak melonjak naik tiba-tiba, dan akan bertahan lama di perut.

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x