Jarang Diketahui, Sering Buang Kecil Malam Hari Jadi Disebabkan Beberapa Penyakit ini, Salah Satunya Diabetes

- 1 Juli 2022, 12:20 WIB
Ilustrasi Buang Air Kecil di Malam Hari
Ilustrasi Buang Air Kecil di Malam Hari /Freepik/Jcomp.

5. Sleep apnea

Sleep apnea merupakan kondisi yang di mana seseorang bisa terjadinya berhenti bernafas selama beberapa detik saat sedang tidur.

Hal tersebut bisa menyebabkan otot jantung terpompa untuk menghasilkan darah lebih banyak yang kaya akan oksigen dan menimbulkan kerja hormon ANH.

"ANH sendiri dapat memproduksi urine lebih banyak, sehingga menjadi lebih sering buang air kecil,” ujar dr. Saddam Ismail.

Baca Juga: Ternyata Gejala Batu Ginjal Bisa Diketahui Saat Buang Air Kecil, dr Ema Sebut 8 Ciri-Ciri Lainnya

6. Gagal jantung

Cairan yang ada dalam tubuh bisa menumpuk di sekitaran kaki yang disebabkan oleh gravitasi pada siang hari.

Namun, pada malam hari, cairan dalam tubuh akan kembali menumpuk kedarah lalu dipompa jantung dan kemudian akan disaring ginjal.

Hal tersebut bisa menyebabkan peningkatan frekuensi buang air kecil.

7. Obat-obatan diuretik

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi

Sumber: YouTube Saddam Ismail


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x