Sering Buang Air Kecil Malam Hari Bisa Jadi Gejala Penyakit Berbahaya, kata dr. Saddam Ismail

- 10 Juni 2022, 13:00 WIB
Ilustrasi/Tanda medis yang harus diperhatikan jika anda terlalu sering buang air kecil.
Ilustrasi/Tanda medis yang harus diperhatikan jika anda terlalu sering buang air kecil. /UNSPLASH/Giorgio Trovato

PRFMNEWS - Beberapa orang pasti pernah terbangun pada malam hari untuk buang air kecil, yang terkadang juga merasa terganggu akan hal itu.

Namun, jika seseorang sudah sering melakukan buang air kecil pada malam hari, maka ada kemungkinan besar sedang mengalami Nokturia.

Nokturia sendiri adalah kondisi yang di mana sering buang air kecil pada malam hari bahkan mengganggu waktu tidur.

Menurut dr. Saddam Ismail, Nokturia merupakan tanda masalah pada kesehatan, yang di mana produksi urine akan menurun saat sedang tertidur.

Baca Juga: Kesaksian Ridwan Kamil Melihat Jasad Eril: Wangi, Utuh, dan Tidak Kurang Suatu Apapun

Dilansir prfmnews.id dari kanal YouTube Saddam Ismail, diungkapkan beberapa penyebab penderita Nokturia sering buang air kecil pada malam hari:

1. Infeksi saluran kemih

Faktor infeksi saluran kandung kemih yaitu kandung kemih menjadi tidak bisa mengosongkan urine dengan benar dan kandung kemih menjadi lebih sensifif.

“Terisi sedikit saja langsung ada rangsangan ingin buang air kecil, yang menyebabkan orang akan sering buang air kecil pada malam hari,” ujar dr. Saddam Ismail.

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x