Jarang Diketahui, Sering Buang Kecil Malam Hari Jadi Disebabkan Beberapa Penyakit ini, Salah Satunya Diabetes

- 1 Juli 2022, 12:20 WIB
Ilustrasi Buang Air Kecil di Malam Hari
Ilustrasi Buang Air Kecil di Malam Hari /Freepik/Jcomp.

PRFMNEWS - Sebagian orang pasti pernah terbangun pada malam hari untuk buang air kecil, yang tentu saja membuat terganggunya kualitas tidur.

Namun, jika seseorang sering buang air kecil pada malam hari, maka kemungkinan sedang terkena nokturia.

Menurut dr. Saddam Ismail, nokturia merupakan kondisi tubuh sedang mengalami masalah kesehatan, yang menyebabkan produksi urine akan terjadi lebih banyak saat sedang tertidur.

Baca Juga: Ini Jadwal Timnas U19 di Piala AFF U19, Laga Pertama Langsung Lawan Vietnam

Dilansir prfmnews.id dari kanal YouTube Saddam Ismail, sang dokter mengungkapkan beberapa penyebab penyakit berbahaya jika sering buang air kecil pada malam har:

1. Infeksi saluran kemih

Infeksi saluran kemih merupakan kondisi yang di mana saluran kemih tidak bisa mengkosongkan urine dengan benar dan kandungan kemih menjadi lebih sensitif.

"Terisi sedikit saja langsung ada rangsangan ingin buang air kecil, yang menyebabkan orang akan sering buang air kecil pada malam hari,” ujar dr. Saddam Ismail.

2. Gangguan saraf

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi

Sumber: YouTube Saddam Ismail


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x