KAI Beri Diskon Tiket Kereta Api Semua Kelas hingga 50 Persen Berlaku Setiap Hari, Begini Cara Dapatnya

- 5 November 2023, 21:00 WIB
Ilustrasi diskon tiket kereta api
Ilustrasi diskon tiket kereta api /Instagram @keretaapikita

4. Jika penumpang seorang diri, klik pilihan ‘Tambahkan Sebagai Penumpang’.

5. Perhatikan pada menu ‘Detail Penumpang’ dan klik icon pena atau pensil.

6. Pilih menu ‘Tipe Penumpang’ dan pilih Reduksi.

7. Pilih reduksi yang telah didaftarkan saat proses registrasi awal.

8. Klik Lanjutkan. Anda bisa melanjutkan transaksi dengan memilih posisi kursi, memesan makanan lewat Railfood (opsional), memesan layanan angkutan terusan (opsional).

9. Setelah itu akan muncul tarif KA yang sudah dipotong reduksi, centang persetujuan terhadap S&K kemudian klik Bayar.

10. Pilih metode pembayaran yang sesuai dan tinggal lakukan pembayaran untuk menerima e-ticket.***

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah