Ini 7 Rekomendasi Rumah Makan Padang di Bandung yang Enak dan Mantap untuk Bukber

- 1 April 2023, 12:22 WIB
Ilustrasi. Masakan padang.
Ilustrasi. Masakan padang. /Instagram/@nasipadangkita

Baca Juga: Resep Rahasia Sambal Ijo Padang Pelengkap Makan yang Sedap dan Nikmat, Lamak Bana!

Berbeda dengan dendeng balado, dendeng batokok disajikan dengan sambel ijo yang terdiri dari cabe hijau, tomat hijau, bawang, dan garam.

Lokasi: Jl. Kanayakan Dalam No.344b, Dago, Kecamatan Coblong, Kota Bandung.

Jam operasional: setiap hari, pukul 10:00-22:00.

Harga : Harga mulai dari Rp 16 ribu-Rp 40 ribu

Baca Juga: Perkara Makan Nasi Padang Pakai Tangan atau Sendok Jadi Trending Topic

3. Rumah Makan Sari Bundo

Salah satu restoran Padang di Bandung dan banyak lagi ditemui dalam kota-kota di Indonesia yaitu RM Sari Bundo. Kamu tentu sudah familiar dengan restoran Padang satu ini.

Menu andalan di sini adalah ayam pop-nya. Buat yang belum tahu, ayam pop itu ayam kampung yang dimasak menggunakan santan, air kelapa, dan bumbu sederhana saja.

Hasilnya ayam polos berwarna putih. Selain ayam pop, rendang, gulai daging, ikan balado, tahu panjang, dan ayam gorengnya juga enak-enak.

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x