Uji Coba di Stasiun Bandung, PT KAI akan Segera Terapkan Teknologi Pengenal Wajah

- 16 November 2022, 12:00 WIB
Fasilitas Face Recognition di stasiun kereta
Fasilitas Face Recognition di stasiun kereta /PT KAI

Setiap penumpang atau konsumen mendaftarkan diri hanya sekali yang akan berlaku selamanya. Pendaftaran nantinya dilakukan dengan memindai KTP Elektronik dan jari telunjuk dengan alat yang sudah disediakan. Penumpang dapat mengarahkan wajah ke mesin pemindai dan gate boarding akan terbuka otomatis.

Baca Juga: KAI Permudah Penumpang Boarding Cukup ‘Setor’ Wajah Tanpa Scan Tiket, Uji Coba Pertama di Stasiun Bandung

Didiek mengatakan, pihaknya akan menjamin keamanan data karena data hanya dipakai untuk sistem check-in.***

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah