Antisipasi Luapan Air di Musim Hujan, DPU Kota Bandung Siaga 24 Jam

- 17 September 2021, 13:47 WIB
Ilustrasi, genangan air di jalan saat musim hujan
Ilustrasi, genangan air di jalan saat musim hujan /Netizen PRFM Kang El

Yul mengatakan jika pengerukan sedimentasi dan pengangkutan sampah menjadi upaya yang efektif untuk mengantisipasi luapan air saat musim hujan.

"Pengerukan sedimen berpengaruh sekali. Rutin dilakukan di titik tertentu. Kita pantau kalau sedimennya, jika sudah tinggi kita keruk. Setahun bisa empat atau lima kali," lanjutnya.

Baca Juga: Presiden Jokowi Beri Bonus Rp5,5 M untuk Atlet Peraih Medali Emas di Paralimpiade Tokyo 2020

Baca Juga: Dapat Bonus dari Presiden Jokowi, Ini Deretan Nama Atlet Peraih Medali di Paralimpiade Tokyo 2020

Selain pengerukan dan pengangkutan sampah, Yul juga mengatakan jika pembuatan kolam retensi dan optimalisasi lahan berbukitan dalam tiga tahun terakhir berpengaruh untuk mengurangi luapan air sungai.***

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi

Sumber: Humas Bandung


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x