10 Rekomendasi Nasi Kuning yang Enak di Bandung, Ngeunah Pisan!

- 31 Januari 2023, 09:20 WIB
Ilustrasi nasi kuning.
Ilustrasi nasi kuning. /Pixabay.com/Einladung_Zum_Essen

Restoran ini menjual sebenarnya berbagai macam jenis makanan/minuman.

Dan disini pun kamu bisa kok menikmati nasi kuning lezat khas Sulawesi, yaitu nasi kuning cakalang.

Buat yang suka masakan dari ikan apalagi dari ikan Cakalang ini adalah menu yang pas.

Dalam satu porsi Nasi Kuning dari Orasawa Taste, Wargi Bandung sudah dapat topping Bihun, Ikan Cakalang suwir, dan Telur.

Harga untuk sepiring nasi kuning dengan sambal cakalangnya yang mantul,sangat worth it.

Alamat :Jl. Ir. H. Djuanda No. 316 Dago, Bandung.

Jam Operasional : Setiap hari, 07.00 – 22.00 WIB

8. Nasi Kuning Pasir Koja

Nasi Kuning Pasir Koja adalah tempat kuliner yang populer di daerah Bandung untuk mereka yang lapar di malam hari. Karena nasi kuning Pasir Koja ini juga bukanya dari sore hari sampai subuh dini hari.

Meski jam operasionalnya tidak biasa, tetapi setiap harinya selalu ramai pembeli. Rasa nasi kuningnya enak, gurih, dan lembut. Sekali kunyah terasa ingin nambah lagi dan lagi.

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah