Gejala Omicron Bisa Ditandai Gatal dan Nyeri Tenggorokan, Begini Penjelasan dr. Erlina

- 4 Februari 2022, 11:15 WIB
Ilustrasi Omicron.
Ilustrasi Omicron. /prfmnews/

"Kalau orang cenderung menganggapnya flu, dia akan abai dengan protokol kesehatan, kalau terkonfirmasi langsung berjaga-jaga dan langsung isoman. Jadi segeralah ke puskesmas, sebaiknya memang kita mengetahui bila ada keluhan bahkan walau hanya serupa flu," ujar dia.

Virus omicron lebih cepat penularan dibandingkan virus delta. Tapi untuk kesembuhannya lebih cepat dibandingkan varian lainnya.

Baca Juga: Temui Yana Mulyana, Ahmad Dhani Tegaskan Siap Manggung di Bandung

Erlina menyarankan untuk melakukan isolasi atau isoman selama 10 hari.

"Karena gejala ringan, pemulihannya bisa lebih cepat. Jadi hari kelima sampai hari ketujuh biasanya sudah pulih dan sudah negatif. Tapi dari pedoman kita, baik itu Delta atau Omicron yang tanpa gejala, masa isolasinya tetap 10 hari," tutupnya.***

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah