Resep Makanan Sehat untuk Dikonsumsi Saat Bulan Puasa Menurut dr. Zaidul Akbar

- 14 Maret 2023, 08:00 WIB
Ilustrasi gula dan makanan manis.
Ilustrasi gula dan makanan manis. /Pixabay/congerdesign

Makanan fermentasi bagus untuk lambung

Hal tersebut disebabkan karena makanan fermentasi bagus untuk lambung seseorang.

"Di bulan ramadhan juga makanan yang bersifat fermentasi seperti tempe salah satunya juga sangat bagus untuk lambung," tambahnya.

"Asupan kurma, susu segar, dan madu juga sangat baik untuk organ pencernaan," kata Zaidul Akbar.

Baca Juga: Pujian Luis Milla untuk Robi Darwis: Dia Mampu Membuat Perbedaan

Dia mengatakan bahwa buah-buahan bagus dikonsumsi oleh seseorang saat sedang puasa, salah satunya kelapa.

Namun dr. Zaidul Akbar mengungkapkan untuk menghindari buah-buahan dalam bentuk kemasan karena bisa membuat kandungan dalam buah menjadi rusak.

"Buah-buahan juga bagus untuk tubuh saat berpuasa, asal jangan buah-buahan yang dalam bentuk kemasan, karena kandungan vitamin sudah tercampur dengan bahan-bahan lain yang tidak baik untuk tubuh," ujarnya.

"Contohnya buah kelapa (air kelapa) itu sangat bagus untuk mengganti cairan tubuh ketika seharian berpuasa," tambahnya.

Baca Juga: 6 Persiapan Sebelum Ramadhan, Kata Zaidul Akbar Bisa Bikin Badan Sehat, Puasa Lancar dan Tambah Pahala

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x