Tidak Sebabkan Gangguan Gagal Ginjal Akut Pada Anak, dr. Zaidul Akbar Berikan Resep Herbal Obat Batuk dan Flu

- 20 Oktober 2022, 11:45 WIB
Pakar kesehatan dr. Zaidul Akbar
Pakar kesehatan dr. Zaidul Akbar /Youtube dr. Zaidul Akbar

PRFMNEWS - Belum lama ini Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mengimbau agar masyarakat, khususnya orang tua untuk tidak memberikan obat sirup sembarangan terutama obat batuk bagi anak-anak.

Hal ini berkaitan dengan kasus gangguan ginjal akut yang menyerang anak-anak Indonesia dan 99 di antaranya meninggal dunia.

Sebenarnya selain dengan obat kimia, batuk, pilek dan flu dapat diobati dengan obat herbal yang tentunya jauh lebih aman bagi kesehatan.

Dokter Zaidul Akbar mengatakan seseorang rentan terkena flu, batuk atau pilek dikarenakan imunitasnya yang lemah.

Baca Juga: 2 Pola Diet Mudah Tanpa Olahraga, JSR yang Terbaik Kata dr Zaidul Akbar

“Seseorang dapat dengan mudah terserang flu, batuk hingga demam dikarenakan imunitasnya yang lemah,” ungkap dr. Zaidul Akbar, seperti yang dikutip prfmnews.id dari Instagram pribadinya pada Kamis 20 Oktober 2022.

Untuk membuat resep herbal yang bisa obati batuk, flu dan pilek ini cukup mudah, hanya cukup menggunakan beberapa bahan alami seperti jahe, kunyit, dan juga bahan alami lainnya.

Praktisi herbal dr. Zaidul Akbar bagikan cara dan langkah membuat resep untuk obati batuk, flu dan pilek.

Baca Juga: Nyeri Sendi Sembuh, Cukup Konsumsi Buah Tinggi Kolagen Ini Kata dr Zaidul Akbar

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x